Health & Fitness

Articles

Salad Day

Salad Day

Ide ini awalnya tercetus ketika saya membawa salad sebagai sarapan ke kantor. Awalnya saya membuat salad hanya untuk dinikmati sendiri dan jika ada yang berminat, teman-teman di kantor bisa mencobanya.

Menjaga Kesehatan Mental Ibu Rumah Tangga Selama Pandemi

Menjaga Kesehatan Mental Ibu Rumah Tangga Selama Pandemi

Kita yang berprofesi ibu rumah tangga mungkin secara fisik ada #dirumahaja. Tapi, ada kalanya kita menjadi tidak sepenuh diri menjalankan peran karena memikirkan terlalu banyak hal yang kurang bermanfaat, merasa kurang produktif, atau jenuh. Apalagi, kita yang hidup bersama anak-anak musti kian waspada di masa kenormalan baru ini karena tidak bisa sembarang ke mal atau liburan ke luar kota.

40 Is the New 30

40 Is the New 30

Usia 40 bisa dibilang sudah tidak muda lagi, tetapi ada denial ketika dibilang tua. Apa yang sudah kita capai dan lewati di usia ini, kepuasan hidup? Manusia diciptakan untuk tidak pernah puas, jadi kepuasan hidup di sini bisa diberi batasan, ‘kepuasan hidup di usia 40’.

Hidup Sehat dengan Green Smoothies

Hidup Sehat dengan Green Smoothies

Saya mempunyai masalah pada pencernaan. Kalau orang lain cukup hanya dengan air putih yang banyak atau sedikit buah dan sayur, tidak begitu dengan saya. Harus dibantu dengan buah yang benar-benar seratnya tinggi dan harus dalam porsi yang banyak.

Berdamai dengan Diri Selama Karantina di Rumah

Berdamai dengan Diri Selama Karantina di Rumah

Tak terasa, sudah tiga bulan kita menjalankan karantina #dirumahaja ya, Ma. Hal ini pun sudah menjadi kondisi new normal alias kehidupan baru di tengah pandemi virus corona. Jika kesulitan mengelola diri dengan baik, siapa saja menjadi rentan mengalami gangguan psikologis.

Menjaga Kecukupan Konsumsi Air Minum Saat Mama Hamil dan Menyusui

Menjaga Kecukupan Konsumsi Air Minum Saat Mama Hamil dan Menyusui

Ibu hamil dan ibu menyusui butuh minum air lebih banyak. Namun kebutuhan konsumsi air minum untuk ibu hamil dan menyusui berbeda dengan kebutuhan minum sehari-hari untuk orang dewasa pada umumnya.

Bijak Mengonsumsi Berita di Tengah Krisis Wabah Coronavirus

Bijak Mengonsumsi Berita di Tengah Krisis Wabah Coronavirus

Beberapa waktu lalu, saya memantau linimasa Twitter untuk membaca berita terkini terkait wabah Covid-19 yang melanda negeri kita. Namun rasanya sulit mendapatkan informasi yang tepat dan yang memberi semangat dan harapan belakangan ini.

Tanggap Menangani Demam Tanpa Drama

Tanggap Menangani Demam Tanpa Drama

Munculnya demam menandakan adanya penyakit atau kondisi lain di dalam tubuh, menandakan bahwa sistem kekebalan tubuh sedang bekerja untuk memerangi infeksi. Ada beberapa hal penting yang dapat Mama lakukan ketika Si Kecil terkena demam.

Menjaga Kecukupan Mineral Tubuh Dengan Rajin Minum Air Mineral

Menjaga Kecukupan Mineral Tubuh Dengan Rajin Minum Air Mineral

Mineral masuk dalam golongan mikronutrien karena tubuh membutuhkannya dalam jumlah sedikit saja. Meskipun begitu, peran mineral sangat penting untuk kesehatan dan fungsi kerja organ tubuh.

Mengenal Olahraga Tricking

Mengenal Olahraga Tricking

Olahraga Tricking berawal dari olahraga extreme martial art yang menampilkan seni gerak berupa tendangan dan akrobatik. Tricking memang belum terkenal di Indonesia seperti olahraga beladiri dan senam lainnya, namun di luar negeri, tricking sudah cukup terkenal.