Tag: Surat

Articles

Memotivasi Anak Membaca dan Menulis Melalui Surat

Memotivasi Anak Membaca dan Menulis Melalui Surat

Minat serta motivasi anak-anak untuk mulai membaca dan menulis tentunya perlu dibangun dengan cara yang menarik dan tentunya menyenangkan. Bukan hanya meminta anak menuliskan kembali huruf dan suku kata berulang-ulang tanpa makna, tetapi membuatnya menjadi kegiatan menarik untuk dilakukan berulang-ulang.

Surat untuk Albert

Surat untuk Albert

Setiap hari suami saya memberikan surat kepada Albert, biasanya saat ia pulang sekolah. Menurut suami, Albert tidak pernah absen menanyakan mana paket dari Mama.

Mengunjungi Kantor Pos

Mengunjungi Kantor Pos

"Kok kartu pos ini bisa ada di mailbox rumah Naia? Siapa yang antar?", kata Naia yang bingung ketika menerima kartu pos yang dikirim untuk dirinya sendiri. Akhirnya kami ajak Naia jalan-jalan ke kantor pos untuk belajar tentang mengirim surat. Seru deh!

Berkirim Surat

Berkirim Surat

Berkirim kartu ucapan rasanya sudah tidak lagi menjadi tradisi yang dilakukan sekarang ini. Orang lebih memilih pesan elektronik karena cepat, murah, dan mudah. Tapi kok rasanya kurang berkesan, ya?