Tag: Buku
Articles
A Parent's Diary: Anakku Tamu Istimewa
Buku kompilasi cerita orangtua berjudul A Parents' Diary: Anakku Tamu Istimewa memberikan ragam inspirasi seputar pengasuhan yang bijak. Kiat-kiat menghadapi polah anak balita sampai remaja dibahas di buku ini, seperti mendengarkan dan berempati terhadap perasaan anak, teknik komunikasi tanpa terbawa emosi, dan sebagainya.
Cita-Citaku Ketika Besar Nanti
Di TK anak-anak saya, ada acara hari profesi. Selain anak-anak diminta mengenakan kostum aneka profesi, juga didatangkan narasumber dari berbagai profesi, jadi anak-anak bisa lebih mengenal cita-cita mereka. Cara lain untuk mengenal profesi yang dicita-citakan adalah dengan membaca buku.
Menggantikan Gadget dengan Buku
Sama seperti anak-anak pada umumnya, dulu Bagas suka menonton Youtube lewat tablet pribadi miliknya, setiap hari selama beberapa jam. Sekarang Bagas sudah tidak lagi memegang gadget untuk menonton Youtube. Buku bacaan bergambar atau ensiklopedia hewan menjadi favoritnya.
Bagaimana Anak Jadi Cinta Membaca di Austria
“Bicaralah dengan janin Anda”. Poster itu terpampang di ruang tunggu ginekolog, lengkap dengan ilustrasi janin dan ibu yang tersenyum bersama. Saya memang pernah mendengar musik dapat meningkatkan tingkat kecerdasan janin, tapi bicara?
Bukuku, Bukan Gadgetku
Rasa gundah itu sirna ketika saya memilih buku untuk berinteraksi dengan anak. Bukan mainan, apalagi gadget. Saya dan suami sepakat untuk tidak mengenalkan media elektronik pada anak di usianya yang masih kecil. Bagaimana mengenalkan buku untuk si kecil?
Menumbuhkan Minat Baca Anak: Cukup 10 Menit per Hari
Walaupun saya sendiri suka membaca, dulu saya tidak pernah banyak mencari tahu tentang membaca untuk anak. Ketika hamil, jujur saja yang saya cari tahu hanya hal yang berhubungan dengan persiapan mental seperti cara menghadapi baby blues, ASI lancar, bepergian membawa bayi serta persiapan-persiapan seperti pakaian, kereta bayi, mainan, dll.
Mengenal Bumi Kita Lewat Mini Ensiklopedia
Jika mendengar kata sains, yang terbayang di benak kita sudah pasti sesuatu yang rumit dan canggih. Itulah sebabnya kebanyakan ilmu sains diperkenalkan kepada anak-anak usia dini, dengan cara bermain, agar tidak membuat anak-anak takut dengan stereotype sains itu sendiri.
Yuk, Jadi Anak Muslim Gaul
Ramadhan tahun ini kebetulan bertepatan dengan banyaknya libur sekolah. Saya gemar sekali membeli dan mengumpulkan buku bacaan untuk anak-anak, untuk mengalihkan perhatian anak-anak daripada menonton TV saja di rumah. Salah satu buku yang menarik dan baru selesai dibaca oleh Mika adalah buku keluaran Qibla, seri Komik Anak Shaleh dengan judul Yuk, Jadi Anak Muslim Gaul.
Seri Balita Pintar
Saat melihat putra sulung saya, Darren tumbuh dengan banyak membaca, tentunya hal yang sama ingin saya tularkan kepada Dre.
Seri Ensiklopedia untuk Anak
Kali ini saya akan membahas beberapa seri ensiklopedia yang dimiliki oleh Albert. Tidak, bukan seri yang harus langganan dan harganya mahal. Ini adalah seri-seri ensiklopedia anak yang bisa dengan mudah didapat di toko buku.