Tag: Cupcake
Articles
Surprise Inside! Valentine Heart Cupcakes
Di bulan February ini, saya akan berbagi cara membuat vanilla cupcake dengan kejutan mini cake heart di dalamnya. Caranya sangat mudah karena saya hanya menggunakan cake mix siap pakai yang bisa didapatkan di supermarket atau toko bahan kue.
Rich Chocolate Peanut Cheese Cupcake
Salah satu cara saya bermain dengan Aiko (2 tahun) adalah dengan membuat kue-kue yang nantinya menjadi snack untuk Aiko. Kami sangat menikmati prosesnya, saya memberi Aiko kepercayaan membantu memasukkan telur ke mikser, memasukkan tepung, gula, dan yang pastinya Aiko senang sekali mencicipi adonan kuenya.
Cupcake Decorating Party
Saya ingin agar pesta ulang tahun Raffa di sekolah menjadi acara yang berkesan bagi semua anak. Jadi saya mencoba mencari ide yang cocok dan memutuskan untuk mengadakan Cupcake Decorating Party.
Banana Cupcake
Akhirnya saya mendapatkan ide untuk mengajak Lian membuat kue. Kebetulan di rumah ada pisang dan saya ingin mencoba resep yang baru saya dapatkan dari teman.
My Sunday Morning
Hari Minggu saya, menyenangkan! Bertugas menjadi marshall dan sorenya ditutup dengan menikmati cupcake lezat Mommy's Choco kiriman dari tetangga.
Cupcake 2 Rasa Favorit
Mudah dan cepat. Hanya dengan satu telur, jadi cupcake dengan dua rasa favorit.
Rainbow Cupcake
Recently, Naia is obsessed with paint and color-mixing. So when I heard about the new and upcoming rainbow cupcake trend, I thought this is a good idea to incorporate her new obsession with our baking session.
Soft Cheddar Cheesecake in A Cup
Cheesecake ini basenya adalah Japanese Cheese Cake dan nampak mudah, makanya saya coba praktikkan. Inilah percobaan pertama saya.
The Famous Red Velvet Cupcake
Setelah sekali coba buat sesuai resep asli, sayapun membuatnya lagi, dan kali ini resepnya di modif sedikit. Red Velvet Cupcake adalah favorit baru keluarga kami.
Green Tea Cupcake With Chocolate Cream Cheese Frosting
Dari dulu sudah penasaran sama resep ini, setelah dicoba ternyata hasilnya enak :) Memang agak repot sedikit karena harus buat frosting lagi, tapi menurut saya dimakan tanpa frosting juga oke kok, apalagi kalau masih hangat! Yummy!