Tag: Natal

Articles

Koleksi Mainan ELC untuk Menyambut Natal

Koleksi Mainan ELC untuk Menyambut Natal

Waktu Natal adalah waktu berharga untuk berkumpul keluarga. Biasanya acara berkumpul bersama keluarga juga diramaikan dengan tukar kado. Kado apa yang menjadi favorit anak-anak? Pasti mainan!

30 Cerita Menyambut Natal

30 Cerita Menyambut Natal

Sejak mulai mengenal hari, tanggal, dan bulan, Albert mulai suka ribut menghitung-hitung berapa hari lagi ulang tahunnya, berapa hari lagi liburan, berapa hari lagi mama pulang, dan tak ketinggalan berapa hari lagi Natal tiba ya.

Praktis Menyambut Natal

Praktis Menyambut Natal

Sudah menjadi tradisi, menjelang Natal selain menyiapkan hati untuk menyambut kelahiran Sang Juru Selamat, kami juga menyiapkan kado-kado dan bingkisan Natal untuk keluarga dan kenalan.

Albert Bertemu Sinterklas

Albert Bertemu Sinterklas

Kebetulan saya melihat pengumuman Sinterklas akan datang ke Jakarta dan saya langsung berniat mengajak Albert untuk bertemu Sinterklas. Rata-rata anak kecil percaya pada Sinterklas dan pasti senang sekali kalau bisa bertemu langsung.

Merry Christmas 2011

Merry Christmas 2011

Kami, The Urban Mama Family mengucapkan Selamat Natal 2011 bagi urban Mama Papa yang merayakannya.

Gingerbread Man

Gingerbread Man

Untuk Natal kali ini saya membuat gingerbread man. Panganan tradisional khas natal ini sudah mendunia. Selain bentuknya yang lucu, gingerbread man juga enak.

DIY Stuffed Felt Christmas Tree Decoration

DIY Stuffed Felt Christmas Tree Decoration

Our Christmas Tree Project for this year is sewing a small felt decoration. It is more advanced than the drawing decorations we did two years ago, but it is still a fairly simple sewing project.

Hiasan Pohon Natal

Hiasan Pohon Natal

Tahun lalu saya baca artikel di theurbanmama tentang aina yang membuat hiasan pohon natal. Wow! Menarik sekali! Saya berencana membuat hiasan pohon natal bersama Albert.

Great Christmas Offer For Your Kids!

Great Christmas Offer For Your Kids!

Natal sebentar lagi akan tiba. Apakah urban Mama dan Papa sudah menyiapkan kado natal untuk si kecil? Jangan ditunda sampai mendekati natal lho untuk berbelanja. Menyiapkan kado natal untuk si kecil dari sekarang akan membuat urban Mama dan Papa lebih rileks. Please make sure the gifts are well hidden from your curious children ;).

Ho Ho Ho! Merry Christmas Everyone

Ho Ho Ho! Merry Christmas Everyone

Bagaimana gaya si kecil di hari natal? Mungkin bergaya ala Santa Claus seperti Alyssa bisa menjadi inspirasi.