Tag: UPang waterless sterilizer
Articles
No Nanny No Problem
Saat ini saya dan keluarga sedang menjalankan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan. Sekarang sudah semakin mendekati lebaran, asisten rumah tangga saya akan mudik untuk sementara waktu, sehingga segala pekerjaan rumah tangga akan saya kerjakan sendiri. Walaupun tidak ada asisten, saya memastikan agar segala keperluan anak-anak selalu tersedia.
(9 Comments)