Tag: Family

Articles

Berwisata ke Guci

Berwisata ke Guci

Cerita tentang Guci sudah dari jaman saya masih kecil. Kami bisa setahun dua kali lewat Pantura tetapi tidak pernah ke ke Guci. Akhirnya kesampaian juga ke tempat wisata yang ada di kaki Gunung Slamet ini, tentunya bersama Andrew.

Confident Mama: Managing Stress in the Family

Confident Mama: Managing Stress in the Family

Tahun 2014 ini, The Urban Mama kembali mengadakan acara Modern Mama yang kali ini bertemakan Confident Mama: Managing Stress in the Family.

Outfit of the Day: Pemilu

Outfit of the Day: Pemilu

Agar lebih semangat datang ke TPS, kami sekeluarga memakai baju bernuansa warna senada tinta Pemilu: ungu kombinasi.

Menikmati Pagi di Pantai Kuta

Menikmati Pagi di Pantai Kuta

Kalau biasanya banyak orang datang ke pantai Kuta, Bali di sore hari sambil menikmati sunset, saya dan suami justru lebih senang menikmatinya di pagi hari.

Suamiku dan Anak Perempuan Kami

Suamiku dan Anak Perempuan Kami

Ketika hamil saya bertanya pada suami, "Abang mau anak perempuan atau laki-laki?" Abang pun menjawab, "Laki-laki, anak pertama keren kalau laki-laki."

Josiah's First Birthday

Josiah's First Birthday

Sejak Josh berusia 7 bulan, saya sudah menunggu-nunggu datangnya ulang tahun Josiah yang pertama. Saya sudah mulai memikirkan berbagai macam rencana.

Breastfeeding, A Family Beautiful Moment

Breastfeeding, A Family Beautiful Moment

Menyusui, adalah momen indah yang melibatkan saya, anak, dan suami. Menyusui menjadi cara kami memuaskan rindu dan berbagi kasih....

Mother and Baby Fair 2012

Mother and Baby Fair 2012

Tanggal 28-30 September 2012 lalu The Urban Mama menjadi media partner dalam acara Mother & Baby Fair 2012, yang kali ini bertemakan Brighter Future for Our Children.

Ara's Birthday Party

Ara's Birthday Party

Ini bukan pesta ulang tahun seperti yang biasa diselenggarakan orangtua untuk anak-anaknya. Tidak ada tiup lilin, lagu "Happy Birthday", badut gendut ataupun cupcakes lucu sesuai tema pesta.

Empat Generasi

Empat Generasi

Saya selalu mengucap syukur, karena dipercaya bisa membesarkan anak yang saya lahirkan ini. Karena sesungguhnya, jika di -under estimate soal mengasuh anak itu, pedih rasanya. :)