Breastfeeding

Articles

Memberikan ASIP Tanpa Bingung Puting dengan Philips Avent Natural 2.0

Memberikan ASIP Tanpa Bingung Puting dengan Philips Avent Natural 2.0

Ada bermacam-macam cara untuk memberikan ASIP pada bayi. Saya pribadi memilih untuk menggunakan dot dan botol susu. Kriteria botol susu yang saya pilih adalah yang BPA Free dan mudah dibersihkan.

Botol Philips AVENT Natural 2.0 Wujudkan Mimpi Ibu Bekerja untuk Terus Menyusui

Botol Philips AVENT Natural 2.0 Wujudkan Mimpi Ibu Bekerja untuk Terus Menyusui

Tetap menyusui anak-anak langsung hingga mereka berusia dua tahun, salah satu impian terbesar saya sebagai ibu. Dengan menyusui langsung, saya merasa lebih dekat dengan buah hati meski tidak bisa setiap saat berada di dekat mereka.

Peralatan Tempur Ibu Menyusui

Peralatan Tempur Ibu Menyusui

Bersyukur saya mendapatkan kesempatan untuk menyusui ketiga anak saya. Mulai anak pertama saat pengetahuan saya tentang ASI masih sangat sedikit, tetapi saya tetap berusaha untuk ASI eksklusif. Lalu ketika anak kedua persiapan sudah makin matang dan ilmu sudah makin banyak, saya sudah menyiapkan banyak stok ASI sebelum kembali bekerja dan sudah makin mengerti soal manajemen ASIP.

Pentingnya Surat Keterangan Dokter Saat Busui ke Luar Negeri

Pentingnya Surat Keterangan Dokter Saat Busui ke Luar Negeri

Cukup sulit menemukan format surat keterangan menyusui di internet. Bahkan, jasa untuk membuatkan surat keterangan dokter bagi ibu menyusui juga masih belum lumrah di sejumlah klinik maupun rumah sakit Jakarta. Setidaknya itulah yang saya alami saat tahun lalu mempersiapkan perjalanan dinas luar negeri.

Menyikapi Intervensi dalam Pola Pengasuhan Anak

Menyikapi Intervensi dalam Pola Pengasuhan Anak

Intervensi atau campur tangan dalam pengasuhan anak kerap terjadi dalam kehidupan kita. Salah satunya ketika kita baru menjadi seorang ibu. Tidak sedikit masukan dari kanan-kiri mengenai pola asuh anak. Mulai dari hal-hal kecil seperti pemakaian popok, cara membedong bayi, bahkan mitos-mitos seputar pengasuhan anak.

Memerah ASI Kian Ringkas dengan uPang

Memerah ASI Kian Ringkas dengan uPang

Bagi ibu dari bayi dan balita seperti saya, waktu menjadi begitu berharga. Apalagi, saya masih menyusui bergantian kedua buah hati, Kafi (17 bulan) dan Janna (1 bulan). Belum lagi selama cuti melahirkan kali ini, saya berkomitmen untuk terus mendampingi keduanya termasuk saat bermain.

Syakila dan Saudara Sepersusuannya

Syakila dan Saudara Sepersusuannya

Di kantor, saya berusaha rutin pumping 2-3 kali. Dengan stok penuh selama cuti dan hasil pumping di kantor (sekitar 700-800 ml bisa saya bawa pulang), freezer mulai tidak muat menampung. Mulailah saya berpikir untuk mendonorkan stok ASIP tersebut.

Tips Membangunkan Bayi Baru Lahir yang Malas Menyusu

Tips Membangunkan Bayi Baru Lahir yang Malas Menyusu

Salah satu pertanyaan umum yang diajukan oleh seorang Mama yang baru melahirkan adalah "Perlukah membangunkan bayi yang tidur terus dan malas menyusu?" Secara umum, jawabannya tergantung pada usia bayi, berat badan bayi, pertumbuhan berat badan bayi, dan kondisi kesehatan bayi secara umum.

Ibu Menyusui vs. Listrik Padam

Ibu Menyusui vs. Listrik Padam

Masa cuti berakhir, stok ASIP pun sudah berbaris rapi di kulkas rumah. Bahkan sempat tidak muat, akhirnya kulkas kantor ikut ambil andil. Sampai suatu hari saya dapat kabar dari rumah kalau listrik padam.

Tongue Tie dan Lip Tie pada Aiko

Tongue Tie dan Lip Tie pada Aiko

Aiko yang lahir dengan BBLR membuat saya harus lebih giat memberikan ASI agari ia bisa mengejar berat badan bayi seusianya. Namun 2 minggu setelah Aiko lahir, saya merasa ada yang salah dengan proses menyusui Aiko. Puting payudara saya lecet dan terasa sakit saat menyusui, sementara Aiko terlihat tidak nyaman saat menyusu.