Our Stories

Articles

Kehamilan pada Ibu yang Skoliosis

Kehamilan pada Ibu yang Skoliosis

Saat melihat si kecil yang sedang tertidur lelap, saya langsung ingat pada masa-masa kehamilan. Di tengah perasaan bahagia saat mengandungnya, ada perasaan was-was yang selalu menyelimuti. Ya, saya didiagnosis mengalami skoliosis (tulang punggung miring) sejak berusia 15 tahun.

Belajar Mengelola Uang Melalui Uang Saku

Belajar Mengelola Uang Melalui Uang Saku

Sejak duduk di kelas tiga SD, Albert mulai saya berikan uang saku harian. Sebenarnya ia tetap saya bawakan bekal setiap hari berupa roti, susu, dan buah potong. Nah, jika sudah membawa bekal, untuk apa masih diberikan uang saku? Bukankah sebenarnya ia tidak terlalu memerlukannya?

Pengalaman Operasi Amandel

Pengalaman Operasi Amandel

Sejak akhir 2017, saya mulai sering kena radang tenggorokan. Awalnya saya batuk pilek disertai sakit tenggorokan sekali-dua kali. Selanjutnya kok saya terkena sakit tenggorokan aja tanpa batuk maupun pilek. Sakitnya disertai nggak enak badan dan demam begitu, sampai tidak bisa mengajar.

Ibu Rumah Tangga: Minder atau Bersyukur?

Ibu Rumah Tangga: Minder atau Bersyukur?

Beberapa minggu yang lalu, akhirnya saya merasakan apa yang mungkin beberapa ibu rumah tangga pernah rasakan, yaitu minder. Ya, sempat terbesit rasa minder pada diri saya. Entah karena terlalu lama berada di zona nyaman sehingga saya lupa untuk melakukan pengembangan bagi diri saya sendiri. Mengapa bisa begitu?

Meningkatkan Kesadaran Metalinguistik Anak dengan Main Tebak-tebakan

Meningkatkan Kesadaran Metalinguistik Anak dengan Main Tebak-tebakan

Tak sengaja, saat sedang membaca-baca artikel linguistik tentang metalinguistik dan kesadaran metalinguistik, saya menemukan fakta yang menarik. Melalui permainan tebak-tebakan, ternyata anak dapat mengembangkan kesadaran metalinguistiknya serta meningkatkan kemampuannya memahami bacaan.

Aktualisasi Diri: Sebuah Cerita dari Pentas Barongsai

Aktualisasi Diri: Sebuah Cerita dari Pentas Barongsai

Aktualisasi diri adalah kondisi ketika potensi yang dimiliki seseorang dapat dikeluarkan, diekspresikan, dan mendapat respons yang positif pula dari sekitar. Ketika kebutuhan tertinggi ini terpenuhi, tercapailah rasa bahagia. Apa hubungannya dengan Lintang?

Belajar dari Teman Favorit

Belajar dari Teman Favorit

Pendidikan karakter sewajarnya diawali di rumah sebagai lingkungan pertama bagi anak dan diselaraskan di sekolah. Namun, bagaimana anak-anak belajar mengenai budi pekerti yang baik dengan cara yang menyenangkan?

Kegiatan Saya Bersama Keluarga Saat Nyepi 2018

Kegiatan Saya Bersama Keluarga Saat Nyepi 2018

Banyak teman saya yang bertanya, "Apa sih, yang saya lakukan selama hari Nyepi?" Sebagai umat Hindu yang merayakan Tahun Baru Caka dengan menyepi, saya dengan senang hati akan menceritakan apa saja yang saya lakukan selama hari Nyepi.

Saat Bertemu Anak Kembar, Hindari Melakukan Hal Ini!

Saat Bertemu Anak Kembar, Hindari Melakukan Hal Ini!

Apa yang Urban Mama rasakan ketika melihat anak kembar? Terlihat lucu dan kompak ya! Namun, tahukah Urban Mama bahwa ada beberapa komentar bisa sangat berpengaruh terhadap tumbuh kembang si kembar?

Film Anak Indonesia: Kulari ke Pantai

Film Anak Indonesia: Kulari ke Pantai

Dalam film Kulari ke Pantai, penonton akan diajak menjelajah Pulau Jawa sepanjang lebih dari 1.000 kilometer melalui sebuah perjalanan darat yang mengasyikkan dan penuh kejutan. Kira-kira seperti apa ya? Penasaran!