Tag: ASI

Articles

ASI Booster

ASI Booster

Setelah mengonsumsi daun bangun-bangun, ASI saya memang bertambah banyak tapi sayangnya ada efek sampingnya yaitu anak saya jadi susah tidur. Apakah benar ada hubungannya?

Suami, Pendukung Nomor Satu Istri dan Anak

Suami, Pendukung Nomor Satu Istri dan Anak

Menyusui bukan hanya bermanfaat untuk kesehatan dan tumbuh kembang si kecil, tetapi juga membawa manfaat bagi kondisi ibu dan keluarga secara keseluruhan. Namun sering kali para ayah merasa 'terpinggirkan' karena image menyusui adalah bonding khusus antara ibu dan anak. Padahal ayah berperan besar dalam memastikan ibu berhasil menyusui si kecil.

Saluran ASI Tersumbat dan Mastitis

Saluran ASI Tersumbat dan Mastitis

Saluran ASI tersumbat dan mastitis merupakan salah satu masalah yang sering ditemukan ibu menyusui. Hal ini terjadi karena pengosongan payudara yang tidak sempurna, bisa disebabkan karena perlekatan bayi saat menyusu yang masih kurang tepat sehingga ASI yang dikeluarkan kurang optimal.

Apa itu Foremilk dan Hindmilk? Mana yang Lebih Penting?

Apa itu Foremilk dan Hindmilk? Mana yang Lebih Penting?

Sebagai ibu menyusui, kita sering mendengar banyak komentar bahwa ASI sebaiknya kental, ASI kental adalah ASI yang bagus, ASI yang encer tidak perlu diberikan kepada bayi. Banyak sekali ibu menyusui yang berlomba-lomba untuk membuat ASI kental, termasuk saya. Namun, tahukah Urban Mama bahwa banyaknya ASI kental dan encer setiap ibu itu berbeda?

ASI Itu Murah, Benarkah?

ASI Itu Murah, Benarkah?

Kalau ada yang menyimpulkan bahwa ASI itu lebih murah daripada susu formula, siapa bilang?

Asi & Vaksinasi, Perlindungan Terbaik Untuk Buah Hati

Asi & Vaksinasi, Perlindungan Terbaik Untuk Buah Hati

Apakah ASI saja cukup untuk melindungi bayi dari berbagai penyakit sehingga ada pihak-pihak yang mengeluarkan statement Imun Is ASI yang maksudnya ASI saja cukup, tidak perlu lagi vaksinasi?

Ciptakan Lingkungan Ramah ASI

Ciptakan Lingkungan Ramah ASI

Semoga lebih banyak lagi orang-orang sekitar busui yang selalu mendukung perjuangannya untuk memberikan ASI eksklusif. Saya percaya, lingkungan ramah busui akan membuatnya jauh lebih mudah memberikan ASI eksklusif untuk sang buah hati.

Menyusui: Proses Belajar yang Tidak Pernah Berhenti

Menyusui: Proses Belajar yang Tidak Pernah Berhenti

“Cukupkah ASI saya? Kalau cukup, kenapa bayi saya menangis terus?” Bahkan banyak ibu yang mengeluhkan sakitnya puting payudara yang lecet akibat proses adaptasi menyusui. Hal-hal ini dapat menurunkan kepercayaan diri ibu. Padahal, kuantitas dan kualitas ASI sangat dipengaruhi oleh kesehatan fisik dan mental ibu.

Pentingnya Edukasi ASI Sebelum Melahirkan

Pentingnya Edukasi ASI Sebelum Melahirkan

Dulu saya sangat terobsesi dengan persalinan normal. Hanya saja saya lupa, melahirkan seorang anak bukan hanya sekadar membawanya hidup ke dunia tetapi juga tentang bagaimana merawat anak dengan benar. Hal yang sangat esensial untuk bayi baru lahir tidak lain dan tidak bukan adalah bagaimana memberikannya ASI.

Menyusui, Galactocele, dan Operasi Mastitis

Menyusui, Galactocele, dan Operasi Mastitis

Tepat ketika Aqeela berusia 2 bulan, saya merasakan ada pengerasan sebesar jempol tangan di payudara kanan bagian atas. Setelah seminggu, pengerasan di payudara kanan saya malah semakin meluas. Tubuh juga mulai terasa nyeri dan demam.