Parenting

Articles

Breastfeeding Abscess

Breastfeeding Abscess

Breastfeeding abcess bukan menjadi akhir dari kegiatan menyusui dan ASI tidak harus dihentikan setelah terjadinya breastfeeding abscess ini.

Hafidzan's First Photo Session

Hafidzan's First Photo Session

Sewaktu hamil Hafidzan, saya senang melihat-lihat foto bayi yang sedang tengkurap. Saya lalu mulai merencanakan kalau Hafidzan sudah bisa tengkurap nanti, saya mau buat foto di studio.

Happy Working Mom

Happy Working Mom

Menurut saya, buku ini dapat membantu para ibu bekerja agar dapat sukses mengelola rumah sementara dirinya berada di kantor.

Asyiknya Main Hujan

Asyiknya Main Hujan

Sudah lama saya berjanji pada Abel untuk mengizinkannya bermain hujan. Kebetulan beberapa waktu lalu, sehabis arisan kompleks, ternyata turun hujan deras sekali.

Nursery Room Lover

Nursery Room Lover

Hari pertama masuk kantor saya diantar teman ke ruang memerah yang di kantor saya. Awalnya saya masih belum menemukan ritme memompa. Tapi dengan masukan dari teman-teman senior di NR saya mulai bisa menyesuaikan diri.

Nuna Pepp Stroller

Nuna Pepp Stroller

Setelah mencari-cari dan beberapa kali survei, akhirnya kami memutuskan untuk membeli Nuna Pepp.

The Terrific Two

The Terrific Two

Si kembar kini memasuki usia dua tahun yang kata orang terrible two. Satu anak saja sudah membuat rumah berantakan dan kepala pusing, apalagi dua?

Okiedog Genie

Okiedog Genie

Pertama kali lihat tas ini saya sih suka sama bentuk dan warnanya yang ngejreng. Apalagi sebelumnya saya memang sudah menggunakan diaper bag Okiedog saat anak saya bayi sampai sekarang.

Kami Memanggilnya 'Akachan'

Kami Memanggilnya 'Akachan'

Ini pertama kali saya ketemu dokter kandungan dan lucunya suami tidak boleh ikut masuk. Berbeda sekali dengan di Indonesia.

Testpack: You’re My Baby

Testpack: You’re My Baby

Saya senang sekali waktu mendengar novel favorit saya ini difilmkan. Rasanya gak sabar untuk ikut nonton film Testpack bareng TUM.