Tag: Mudik

Articles

Bersih dan Wangi di Hari nan Suci

Bersih dan Wangi di Hari nan Suci

Sebagai umat muslim dan tinggal di Indonesia, suasana bulan Ramadhan dan budaya mudik menjelang lebaran menjadi hal yang sangat dirindukan sepanjang tahun. Tak terkecuali bagi saya dan keluarga.

Hari Raya Pertama si Kecil yang Berkesan

Hari Raya Pertama si Kecil yang Berkesan

Bagi saya, Hari Raya Lebaran tahun ini lebih spesial karena tahun ini adalah kali pertama kami merayakan Hari Raya bersama Baby Qyu, putri bungsu kami yang baru berusia 2 bulan. Persiapan mudik ke Lampung pun tentunya jadi berbeda dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya.

Tips Aman Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran

Tips Aman Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran

Idul Fitri biasanya menjadi momen istimewa untuk berkumpul bersama keluarga. Tentunya banyak persiapan yang Urban Mama lakukan, mulai dari kue-kue dan hidangan lebaran, angpau untuk anak-anak, serta tidak sedikit yang berangkat mudik menjelang lebaran ini. Saya ingin berbagi beberapa tips yang bisa berguna bagi urban mama yang akan meninggalkan rumah dalam keadaan kosong untuk mudik lebaran.

Perjalanan Mudik Menyenangkan Bersama Anak

Perjalanan Mudik Menyenangkan Bersama Anak

Pulang mudik ke kampung halaman adalah perjalanan yang sangat dinanti-nantikan, tetapi sekaligus membuat jantung berdebar-debar. Setidaknya, bagi saya ya. Antusiasme merencanakan perjalanan pulang ke kampung halaman bercampur dengan rasa waswas, apakah si kecil akan tenang & kooperatif selama perjalanan nanti?

Trekking di Kalibiru

Trekking di Kalibiru

Rumah mertua saya terletak di Wates, Kulon Progo, Yogyakarta. Saat mudik Lebaran, kami sekeluarga mencoba jalan-jalan ke objek wisata Kalibiru. Mungkin urban mama pernah melihat tentang Kalibiru di media sosial. Kalibiru menjadi terkenal karena pemandangan dan spot foto di atas pohon yang tinggi.

Solusi Tenang Meninggalkan Rumah

Solusi Tenang Meninggalkan Rumah

Kita biasanya merasa was-was jika meninggalkan rumah. Apakah rumah itu dalam keadaan kosong sama sekali atau meninggalkan anak kita di rumah bersama pengasuhnya.

Mudik Bebas Repot

Mudik Bebas Repot

Setelah pengalaman terjebak macet tahun lalu di Pamanukan karena terkena buka-tutup arus dan baru sampai setelah menempuh perjalanan selama 24 jam, tahun ini kami memutuskan untuk mudik naik pesawat.

Naik Kereta Ekonomi

Naik Kereta Ekonomi

Liburan kali ini saya dan suami sepakat mengajak anak-anak (Micca, 4 tahun 10 bulan dan Nadien, 20 bulan) mudik ke rumah mertua di Jember dengan menggunakan transportasi umum.

Quality Time With Albert

Quality Time With Albert

Bagi ibu bekerja seperti saya, masa-masa menjelang Lebaran menjadi masa yang paling mendebarkan sepanjang tahun. Pemicunya apalagi kalau bukan masalah ART yang mudik, harap-harap cemas ART akan balik lagi atau tidak, dan bagaimana pontang-panting mengurus rumah tanpa ART.