Parenting / Children

Articles

Roti Gulung Suka-Suka

Roti Gulung Suka-Suka

"Karena kakak senang liat Ibu repot tiap pagi!" ucap Yasmin sambil cekikikan puas. Jadilah setiap pagi saya pun menyiapkan bekal untuk snack pagi dan makan siang Yasmin, Ini adalah salah satu bekalnya, Roti Gulung Suka-Suka.

Museum Bank Rakyat Indonesia (BRI) Purwokerto

Museum Bank Rakyat Indonesia (BRI) Purwokerto

Saat ada kesempatan lagi untuk mengunjungi Purwokerto dan tidak dalam suasana mudik, saya dan suami akhirnya mengajak Jibril dan Jihan mengunjungi salah satu museum di kota ini, yakni Museum Bank BRI.

DIY Balon Udara

DIY Balon Udara

Urban mama banyak memiliki kardus berkas di rumah? Bisa itu kardus bekas mie instan, air mineral kemasan gelas atau kardus bekas barang elektronik. Kalau ya, jangan dibuang dulu! Yuk kita membuat sesuatu untuk anak-anak bermain.

Asal Mula Namaku

Asal Mula Namaku

Buku ini menarik dan sangat interaktif. Ilustrasi dan font yang digunakan cocok untuk anak-anak. Saat menemukan kata-kata yang ditebalkan, maka kita harus memberi penekanan pada kata tersebut. Selain itu, Dante dapat memilih jalan cerita dari beberapa jalan cerita yang disediakan, seru sekali, seperti bermain menjadi detektif!

Oven-Baked Pancake

Oven-Baked Pancake

Kami sekeluarga suka sekali pancake, tetapi saya terlalu malas membuat lempengan pancake berulang-ulang. Apalagi si bocah kecil suka tidak sabar minta pancakenya dihidangkan. Akhirnya saya mencari resep pancake yang praktis dibuat menggunakan oven.

Bermain dengan Barang Bekas

Bermain dengan Barang Bekas

Salah satu aspek positif yang bisa didapat dari bermain dengan barang bekas tentunya adalah meningkatkan kreativitas anak, karena mereka belajar untuk mengubah satu barang yang tampaknya sudah tidak bisa terpakai menjadi sesuatu yang masih bisa mereka manfaatkan untuk bermain.

Kara dan Pita-Pita Minnie Mouse

Kara dan Pita-Pita Minnie Mouse

Memanfaatkan cerita Minnie, jadilah kami berkreasi membuat jepit rambut dari pita untuk dapat dipakai Kara ke sekolah. Selama proses membuat jepit rambut, kita main seperti layaknya Minnie yang sedang melayani pelanggan di butik pitanya. Setelah itu Kara jadi mau mengepang rambutnya dan suka sekali dengan pita.

Miguel Bertemu Robert Irwin

Miguel Bertemu Robert Irwin

Sekarang anak-anak bisa menikmati acara televisi yang dibawakan oleh kedua buah hati Steve, yaitu Bindi dan Robert. Salah satunya adalah Dinosaur Hunter yang sekarang menjadi favorit Miguel.

Berkreasi Dengan Homemade Playdough

Berkreasi Dengan Homemade Playdough

Waktu kecil, mainan saya adalah sejenis lilin 'malam' yang selesai bermain membuat tangan beraroma seperti minyak tanah. Karena sepertinya kurang aman dan saya juga tidak tahu sekarang bisa beli 'malam' di mana, akhirnya terinspirasi untuk membuat sendiri playdough.

Sibuk Mempersiapkan Ulang Tahun Lana

Sibuk Mempersiapkan Ulang Tahun Lana

Bulan depan Lana akan berulang tahun yang keenam. Karena ini adalah ulang tahunnya yang terakhir di taman kanak-kanak, jadi kami memutuskan untuk merayakannya bersama teman-teman sekolahnya. Sejak jauh-jauh hari saya mulai memikirkan kira-kira tema apa ya yang asyik untuk ulang tahun Lana.