Browse Parenting :
Browse by Topics :
Parenting
Articles
DIY Doll Tree House
Urban mama yang mempunyai anak perempuan dan suka bikin DIY project buat si kecil, sepertinya harus mencoba proyek yang satu ini: tree house for doll dari karton tebal. Dengar kata Tree House saja pasti si kecil akan senang dan semangat.
Urbanhouse: Vespa Themed Apartment
Kali ini Urban Mama akan saya ajak berkunjung ke Apartment Showunit Gallery West yang profil penghuninya adalah seorang Graphic Designer. Tema Vespa dipilih sebagai elemen dekorasi yang berkarakter, menarik dan membuat ambience keseluruhan menjadi unik.
Gerakan Yoga untuk Mengatasi Nyeri Menstruasi
Umumnya, rasa nyeri saat menstruasi bisa diredakan secara mandiri dengan pijat, mandi air hangat, atau berbaring dengan kaki diangkat. Kali ini, saya akan berbagi kiat meringankan rasa tidak nyaman saat menstruasi dengan beberapa pose yoga.
Baby Shower: The Happy Tummy Pizza Party
I have always enjoyed organizing events ever since I was in elementary school. It’s a love and hate relationship when comes to this specific hobby. As this was the 2nd child Baby Shower, I was worried to celebrate it at home (imagine my very active 2 yrs old boy running around and make a mess with the decors) so I decided it had to be at some cozy restaurant.
Playdate di Taman Alun-Alun
Yakin deh, TUM Birth Club yang lain juga pasti suka sekali meet-up karena bertemu dan mengobrol bersama para mama senasib seperjuangan dan sehati itu merupakan kenikmatan tersendiri. Para bocah yang ikut juga jadi bisa main, bersosialisasi satu sama lain, dan menghabiskan energi bersama-sama biar sampai rumah tinggal tidur. Kali ini kami playdate di Taman Alun-Alun Kota Bandung.
Traveling With A Toddler
Yes, I've been reading many traveling tips and it was really helpful. Saya lebih senang membaca tips dari luar karena saya senang melihat mereka yang selalu bisa bepergian dengan efisien. Jujur saja, para ibu di Indonesia cenderung ribet (termasuk saya), jadi saya mencoba untuk mengikuti mereka.
Wisata Sejarah Museum Isdiman dan Monumen Palagan Ambarawa
Beberapa waktu lalu kami sempat berkunjung ke Ambarawa. Selain ada Museum Kereta Api, ternyata di Ambarawa juga ada Museum Isdiman dan Monumen Palagan Ambarawa. Ternyata anak-anak senang sekali diajak ke sini.
5 Tips Efektif Bersih-bersih Rumah
Dengan dua anak laki-laki yang super sibuk seperti Enzo dan Dante, tentu saja setiap hari saya dihadapkan pada tugas membersihkan rumah. Namun saat ada urusan rumah tangga lainnya yang menyita waktu, tugas bersih-bersih ini bisa jadi terlewat. Karena itu, saya menerapkan beberapa tips dan trik ini agar tugas membersihkan rumah dapat dilakukan dengan cepat.
dr. Meta Hanindita, Sp.A
Pernahkah mama merasakan 24 jam sehari itu tidak cukup? Sebelum memejamkan mata di malam hari, tiba-tiba terpikirkan urusan-urusan besok. Bekal sekolah, bahan presentasi, masak apa hari ini, beli pulsa listrik, meeting jam 2, jemput anak di sekolah, dll. Langsung terasa stresnya pekerjaan seorang mama.
TUM August 2014 First Bee-Day
Tanggal 16 Agustus 2014, Halalbihalal alias Bee-Day TUM #BC0814 yang dinanti-nanti akhirnya tiba juga! Senangnya bukan main, bisa merayakan ulang tahun pertama anak-anak bersamaan dengan kopdar akbar BC kami.