Browse Parenting :
Browse by Topics :
Parenting / Pre-School
Articles
Bermain dengan Barang Bekas
Salah satu aspek positif yang bisa didapat dari bermain dengan barang bekas tentunya adalah meningkatkan kreativitas anak, karena mereka belajar untuk mengubah satu barang yang tampaknya sudah tidak bisa terpakai menjadi sesuatu yang masih bisa mereka manfaatkan untuk bermain.
Kara dan Pita-Pita Minnie Mouse
Memanfaatkan cerita Minnie, jadilah kami berkreasi membuat jepit rambut dari pita untuk dapat dipakai Kara ke sekolah. Selama proses membuat jepit rambut, kita main seperti layaknya Minnie yang sedang melayani pelanggan di butik pitanya. Setelah itu Kara jadi mau mengepang rambutnya dan suka sekali dengan pita.
Easy Bento Tutorial: Superhero Batman
Tentunya si Kecil memiliki tokoh pahlawan kartun favorit mereka. Betapa tidak, si Kecil pasti mengagumi pahlawan favorit mereka dengan segala kemampuan supernya. Easy Bento Tutorial kali ini akan saya bagi cara membuat bento Batman dari nasi yang dibalut nori dan dilengkapi lauk pauk favorit si Kecil.
Kostum Batman
Karena saya tidak punya keahlian khusus dalam jahit-menjahit, saya tidak membuatkan kostum secara lengkap. Seadanya saja. Jadi saya hanya membuatkan sayap dan penutup kepala Batman yang dijahit tangan.
Apakah Susu UHT Menggunakan Pengawet?
Untuk lebih banyak membahas tentang aspek pengemasan, pengolahan, dan penyimpanan susu UHT, The Urban Mama bekerja sama dengan Tetra Pak mengadakan live-chat bersama Prof. Dr. Ir. Purwiyatno Hariyadi M.Sc, pakar teknologi pangan dan Direktur SEAFAST IPB. Apakah susu UHT menggunakan pengawet? Apa benar susu UHT aman untuk diminum? Berikut penjelasan dari Prof. Purwiyatno.
Serba-serbi Susu UHT
Beberapa waktu lalu kita sudah sempat mengikuti sesi live chat bersama Dokter Yoga Devaera, SpA tentang susu UHT. Berikut saya rangkumkan poin-poin pentingnya.
Mengajak Zee Ke Pertandingan Sepak Bola
Salah satu impian suami saya adalah mengajak Zee menonton langsung pertandingan sepak bola di GBK. Sesungguhnya saya sangat ragu-ragu. Namun sewaktu mendengar bahwa tim nasional Brazil dan Jepang akan berlaga di new National Stadium, kami langsung memesan tiket dan mendaftar pre-registration notice agar tidak terlewat.
Belajar Bersama Tokoh Favorit
Selama ini saya suka bingung mencari-cari kegiatan di rumah yang menyenangkan untuk anak-anak, sekaligus bisa melatih motorik halus serta meningkatkan kesiapan belajar mereka di sekolah. Kebetulan sekali belum lama ini saya mendapatkan beberapa buku seri School Skills terbitan Erlangga for Kids.
Manfaat Menggambar dan Perkembangan Motorik Halus Rinjani
Saya lupa mulai kapan persisnya, tapi sudah sekitar setahun ini Rinjani jadi senang sekali menggambar. Padahal kami tidak pernah benar-benar mengarahkan atau memaksa Rinjani untuk suka menggambar.
Jika Anak Terkena Batuk Pilek
Para mama yang punya anak usia balita maupun usia sekolah pasti sudah sering berjumpa dengan sakit batuk pilek. Batuk pilek atau common cold sangat umum terjadi pada anak-anak.