Tag: Jalan-jalan

Articles

Bahagia itu Sederhana

Bahagia itu Sederhana

Saat ini kita bisa mengakses informasi dengan sangat mudah. Ada begitu banyak informasi yang tersedia melalui internet dan media sosial. Tak ketinggalan informasi tentang berbagai aspek pengasuhan anak yang membuat kita bisa mengikuti perkembangan zaman.

Liburan Naik Bus Tingkat Jakarta

Liburan Naik Bus Tingkat Jakarta

Liburan sekolah tiba, walaupun hanya lulus PAUD tapi tetap harus dirayakan. Ke mana kami berlibur? Enaknya keliling Jakarta cari yang gratis. Pilihan kami ini jatuh pada bus tingkat city tour Jakarta.

Mengapa Suka Mengajak si Kecil ke Museum?

Mengapa Suka Mengajak si Kecil ke Museum?

Sebenarnya apa sih motivasi saya mengajak Albert ke museum? Awalnya sih sederhana saja, hanya untuk variasi agar tempat yang ia kunjungi bukan hanya pusat perbelanjaan, taman bermain, atau kebun binatang. Apalagi tiket masuk ke berbagai museum itu termasuk sangat murah, bahkan ada beberapa yang gratis.

Puncak Suroloyo

Puncak Suroloyo

Puncak Suroloyo terletak di Dusun Keceme, Desa Gerbosari, Kecamatan Samigaluh Kabupaten Kulonprogo. Menuju ke daerah ini bisa melalui Magelang-Jawa Tengah atau dari Godean-Yogyakarta. Dari gardu pandang tertinggi, saat cuaca cerah kita bisa melihat pemandangan Candi Borobudur dan empat gunung di sekitarnya.

Keppel Centre for Art Education

Keppel Centre for Art Education

Beberapa waktu lalu saya ke Singapura dan mengunjungi Keppel Centre for Art Education. Bagian dari National Gallery Singapore ini bertujuan untuk mendorong dan menstimulasi anak-anak menggunakan imajinasi mereka, berpikir kritis, memecahkan masalah secara kreatif, berinovasi, berkolaborasi, dan berkomunikasi.

Mengajak si Kecil Berlibur ke Singapura

Mengajak si Kecil Berlibur ke Singapura

Selain dekat dan cuacanya mirip dengan di Indonesia, Singapura juga dikenal sangat ramah anak. Rasanya setiap berkunjung ke sana ada saja tempat yang baru dibuka dan cocok untuk membuat si kecil senang.

March+ Bandung Playdate - Museum KAA Bandung

March+ Bandung Playdate - Museum KAA Bandung

Outing pertama March+ Bandung bulan ini kita putuskan untuk berkunjung ke Museum Konferensi Asia Afrika Bandung. Pada dasarnya, anak-anak suka dengan hal-hal baru. Tinggal bagaimana orangtua mengenalkan hal tersebut kepada mereka dan bijak memilih museum yang cocok untuk dikunjungi sesuai usia anak.

Playdate di Taman Alun-Alun

Playdate di Taman Alun-Alun

Yakin deh, TUM Birth Club yang lain juga pasti suka sekali meet-up karena bertemu dan mengobrol bersama para mama senasib seperjuangan dan sehati itu merupakan kenikmatan tersendiri. Para bocah yang ikut juga jadi bisa main, bersosialisasi satu sama lain, dan menghabiskan energi bersama-sama biar sampai rumah tinggal tidur. Kali ini kami playdate di Taman Alun-Alun Kota Bandung.

Playdate di Taman Film Bandung

Playdate di Taman Film Bandung

Bingung mau playdate atau kumpul bocah di mana lagi selain mal atau kafe? Sesekali main ke taman yuk! Sekarang ini taman-taman kota di Bandung sudah makin banyak dan bagus sejak dirombak tim Walikota Bandung, salah satunya Taman Film ini.

Taman Super Hero Bandung

Taman Super Hero Bandung

Sebenarnya sudah lama sekali ingin mampir untuk bermain di Taman Super Hero ini. Namun setiap melewati taman ini kelihatan selalu ramai sekali, jadilah selalu batal mampir.