adhya, marinifranciscus, jin kura-kura terima kasih sarannya. ternyata hilya gagging dan vomiting karena teksturnya. soalnya sorenya sama ibuku tuna tumisnya disaring dan hilya baik2 aja, gak tampak eneg dan gak gagging. kan tunanya cincang gitu, jadinya mungkin lolos dimulut, tapi nyangkut di tenggorokan atau pangkal lidah. ini bukan bawang ataupun tumisan pertama, walaupun ikan laut pertama. sebelumnya udah dikasih daging giling plus bawang (putih&bombay) alias isi sambosa, hehe :) lesson learnt : kalau mau daging/ayam/ikan mending digiling sekalian atau chunky :)
jin kura-kura kurasa mungkin sama kaya kasus anakku, yaitu teksturnya lengket di langit2 atau tenggorokan. coba kalau brown braed aja, apakah tetep muntah? *kl iya, mungkin alergi sama gandum, mungkiiin*
A person's a person, no matter how small.
(Dr. Seuss)