Recipes / Makanan Pendamping ASI/Susu

Articles

Menyiasati GTM dengan Smoothies

Menyiasati GTM dengan Smoothies

Fase tumbuh gigi merupakan fase yang tidak menyenangkan pada bayi, tetapi harus dilalui. Belum lama ini tiga gigi Dre tumbuh secara bersamaan. Saya pun jadi ikut pusing karena ia jadi GTM. Akhirnya saya berusaha menyiasatinya dengan menurunkan tekstur makanannya dari padat menjadi lebih lunak, salah satunya dengan membuatkannya smoothies.

Catch The Fish Soup

Catch The Fish Soup

Sedih rasanya melihat si kecil tergeletak sakit dan tidak berselera makan. Bagaimana caranya membuat makanannya terlihat lebih menarik? Sajikan makanan favorit si kecil dengan tampilan yang berbeda, tentunya dengan menggunakan bahan-bahan yang tersedia di rumah.

Tips Mempersiapkan MPASI Homemade

Tips Mempersiapkan MPASI Homemade

Sebagai ibu bekerja, tantangan terbesar yang saya hadapi dalam mempersiapkan MPASI adalah manajemen waktu dan metode pemberian MPASI. Namun setelah dijalani, puas sekali rasanya bisa turut ambil bagian dalam proses penyajian MPASI bagi si kecil. Rasanya hati kami bisa tetap dekat meskipun saya tidak selalu bisa hadir secara fisik di sisinya.

Vegetabilsk Suppe

Vegetabilsk Suppe

Nama supnya aneh ya? Sebenarnya kalau diterjemahankan sih hanya 'sup sayur' saja. Sup sayur ini menjadi makanan favorit karena ekonomis, sedap, dan mengenyangkan. Sekali waktu, saya penasaran mencari resepnya di internet. Ternyata cara membuatnya mudah sekali dan bisa menjadi alternatif yang lebih menyehatkan daripada cream sup.

Persiapan MPASI untuk si Kembar

Persiapan MPASI untuk si Kembar

Menjelang Jazz & Max berusia 6 bulan, saya mulai mencari tahu tentang perlengkapan MPASI. Salah satu alat yang menjadi incaran saya adalah food processor untuk membantu menghaluskan makanan. Ternyata sekarang peralatannya canggih-canggih dan praktis ya!

Berkreasi di Dapur dengan Keju Ricotta

Berkreasi di Dapur dengan Keju Ricotta

Selama ini kebanyakan orang hanya tahu kalau sumber kalsium didapat dari minum susu. Padahal kalsium tidak hanya didapat dari susu lho. Asupan kalsium bisa didapat dengan mengonsumsi produk turunan susu seperti yoghurt dan keju. Salah satu produk susu yang sering saya pakai dalam masakan sehari-hari adalah keju.

MPASI Vino 8 - 10 Bulan

MPASI Vino 8 - 10 Bulan

Saat perkenalan dengan pasta, saya masih memblendernya selama 2-3 detik. Namun setelah beberapa kali dicoba dan Vino bisa memakannya, saya hanya mencincangnya saja.

Menu MPASI Vino 6-7 Bulan

Menu MPASI Vino 6-7 Bulan

Kali ini saya akan berbagi menu dan resep MPASI Vino usia 6-7 bulan.

Persiapan MPASI Vino

Persiapan MPASI Vino

Alhamdulillah, sekitar sebulan yang lalu Vino bisa mulai makan. Dari jauh-jauh hari saya sudah mulai mempersiapkan pemberian MPASI kepada Vino.

Cream Soup Jagung

Cream Soup Jagung

Ketika Sofie sedang terserang flu, saya suka buatkan makanan hangat untuk disantap. Cream soup jagung yang hangat tidak hanya lezat tapi juga penuh gizi dan mudah dibuat.