Browse Recipes :
Browse by Topics :
Recipes
Articles

Power Pack Frittata Cups
Untuk menyiapkan lauk yang padat gizi tetapi mudah disiapkan dalam hitungan menit, akhirnya saya menyiapkan hidangan olahan telur untuk sahur. Salah satu olahan telur kesukaan kami adalah Frittata Cups yang kaya protein dan serat.

Kue dari Bakmi Goreng
Sebenarnya sudah agak lama saya ingin membuat kue ulang tahun dari bakmi goreng seperti yang banyak kita lihat fotonya di internet. Namun, beberapa momen ulang tahun anggota keluarga terlewat dan pada hari H justru lupa akan ide ini.

Solusi Cerdas Menyiapkan MPASI dengan Praktis
Belum lama ini saya melahirkan anak ketiga. Tentunya setiap anak memiliki cerita masing-masing. Sekarang ini saya mulai siap-siap untuk memasuki masa MPASI Ryu. Dengan kesibukan dan kerepotan yang berbeda, tentunya saya ingin persiapannya lebih baik lagi.

Chocolate Pie
Urban Mama pernah menonton film The Help? Kalau pernah menonton film The Help, pasti ingat salah satu adegan seru dimana Minny (Octavia Spencer) menyajikan Chocolate Pie untuk Holly Holbrook (Bryce Dallas Howard). Meski ceritanya agak-agak membuat bergidik, tetapi karena menonton adegan tersebut saya jadi penasaran membuat chocolate pie.

Resep MPASI Selera Nusantara dengan Philips Avent
Saat anak-anak mulai belajar makan, saya tidak terpikirkan untuk memberikan mereka makanan-makanan tradisional Indonesia yang kaya bumbu. Namun ternyata, kita bisa mengolah dan memperkenalkan mereka pada makanan nusantara sejak masa MPASI/MPASU.

Pentingnya Membentuk Kebiasaan Makan yang Baik
Sebagian besar Urban Mama pasti pernah menghadapi fase anak susah makan. Terlebih, kalau anak sedang sakit… si kecil mau buka mulut saja sudah bersyukur. Kebetulan saya baru saja melewati fase anak susah makan karena sakit.

Rainbow Cupcakes
Untuk membuat rainbow cupcakes ini saya menggunakan resep dasar vanilla cake. Agar 'ramai' rasanya, di setiap adonan warna dibubuhkan rasa yang berbeda.

Sakura Buns
Terinspirasi dari musim semi di Jepang, kali ini saya akan berbagi cara membuat roti yang dihiasi dengan topping dari adonan cookie crust yang dicetak seperti bunga sakura.

Homemade Slow-Cook Apple Cider
Salah satu alat masak serbaguna yang sampai saat ini masih setia saya pakai di dapur adalah alat slow cooker. Bahkan minuman hangat seperti apple cider berikut ini mudah sekali dibuat dengan alat slow cooker.

Fiskekaker
Fiskekaker artinya fish cake, jadi berupa produk olahan daging ikan giling yang dibumbui dan dibentuk menyerupai patty lalu digoreng sampai matang kecokelatan. Urban Mama dapat membuat sendiri fiskekaker dari campuran daging ikan tenggiri dan fillet ikan putih lainnya seperti dory, gurame atau catfish.