Parenting / Moms

Articles

Persiapan MPASI untuk si Kembar

Persiapan MPASI untuk si Kembar

Menjelang Jazz & Max berusia 6 bulan, saya mulai mencari tahu tentang perlengkapan MPASI. Salah satu alat yang menjadi incaran saya adalah food processor untuk membantu menghaluskan makanan. Ternyata sekarang peralatannya canggih-canggih dan praktis ya!

Inside Out

Inside Out

Kalau urban Mama Papa ada rencana untuk menonton bersama anak-anak, Inside Out, film animasi terbaru dari Pixar bisa menjadi salah satu pilihan. Inside Out adalah film bertema petualangan komedi yang bisa dinikmati keluarga.

Transisi Perkembangan Sosial Emosional

Transisi Perkembangan Sosial Emosional

"Ada baiknya kita lebih memahami kepribadian anak kita, sehingga kita lebih dapat menstimulasi dengan cara yang tepat untuk menciptakan perkembangan yang optimal", ujar Ellen Susila pada acara Parenting Club Talkshow.

Menyusui Hingga Dua Tahun Lebih

Menyusui Hingga Dua Tahun Lebih

Dari membaca forum dan artikel tentang menyusui anak yang usianya lebih dari dua tahun (extended breastfeeding), ada beberapa poin yang ingin saya bagi di sini mengenai manfaat extended breastfeeding.

Ketika Si Kembar Saling Berebut

Ketika Si Kembar Saling Berebut

Setiap kali bertemu orang baru, dan tahu kalau Kira dan Kara anak kembar, pertanyaan selanjutnya yang sering keluar adalah “Pernah bertengkar gak?”

Playdate Bersama Si Super Toddler

Playdate Bersama Si Super Toddler

Sejak Gendra sudah bisa berlari, saya pasti mengajak ayahnya ikut serta berjalan-jalan agar tidak repot. Namun kasihan juga ya mau jalan-jalan saja harus menunggu suami pulang. Akhirnya saya meniatkan diri untuk jalan-jalan dengan Gendra berdua saja. Berikut beberapa hal yang saya siapkan dan tempat yang dipilih.

Menikmati Sore di Taman Tabebuya, Jagakarsa

Menikmati Sore di Taman Tabebuya, Jagakarsa

Setelah sering melewatinya saat menempuh perjalanan Jakarta-Depok, kami akhirnya memutuskan untuk mengajak Abi bermain di Taman Tabebuya. Sesampainya di sana kami langsung merasa senang. Keputusan yang tepat untuk menghabiskan waktu di sore hari.

Kembali Berolahraga

Kembali Berolahraga

Jujur saya susah menolak makanan khas lebaran yang ditawarkan ketika bersilaturahmi dengan keluarga. Berat badan bertambah setelah hari raya. Sounds familiar?

Bermain di Scientia Square Park

Bermain di Scientia Square Park

Satu lagi tempat menarik sebagai alternatif mengajak anak bermain selain membawa mereka ke mal. Libur lebaran lalu kami sempat mengajak anak-anak berkunjung ke Scientia Square Park ini dan mereka sangat senang bermain di sana. Pasti kami akan kembali lagi ke sana di lain kesempatan!

Persiapan Memberikan ASIP pada Aydan

Persiapan Memberikan ASIP pada Aydan

Sekitar sebulan lalu saya baru saja melahirkan Aydan. Beda usia Aydan dan kakaknya Ywa adalah 9 tahun. Jarak yang cukup jauh antara kakak beradik ini membuat saya jadi banyak mencari informasi lagi tentang mengurus bayi, pemberian asi, dan lain-lain. Salah satunya adalah persiapan memberikan ASIP kepada Aydan.