Parenting / Toddler

Articles

Five Senses Matching Activity

Five Senses Matching Activity

Kali ini saya memberi Alika Five Senses Matching Activity yang membuatnya bisa mengeksplorasi bahan-bahan yang saya berikan dengan kelima indranya. Permainan ini tidak hanya mengandalkan indra mereka untuk menginvestigasi obyek, tetapi mengembangkan pola berpikir mereka untuk lebih kritis dalam menyelesaikan masalah.

OOTD: Jas Putih

OOTD: Jas Putih

Ternyata saya suka sekali melihat Gavin dalam balutan busana casual jas putih yang justru malah membuat Gavin terlihat cerah dan tetap rapi. Intinya kalau anak-anak pakai apa saja sih lucu ya.

TUMBirthClub: Piknik ke Kebun Raya Bogor

TUMBirthClub: Piknik ke Kebun Raya Bogor

Sebetulnya piknik ini sama sekali tidak direncanakan. Mendadak dan tanpa rencana karena hari Jumat tanggal 10 April adalah jatah saya libur, jadi saya melemparkan ajakan untuk berjalan-jalan di Kebun Raya Bogor.

Make Learning Fun!

Make Learning Fun!

Dalam dunia anak-anak, bermain adalah kegiatan paling menyenangkan sepanjang harinya. Tidak sekadar untuk menghabiskan energi, bermain ternyata punya banyak sekali manfaat untuk tumbuh-kembang mereka.

Long Weekend di Conrad Bali

Long Weekend di Conrad Bali

Senang sekali long weekend kemarin, saya dan keluarga diundang untuk menghabiskan long weekend di Conrad Bali. Baterai kami rasanya kembali penuh. Sampai sekarang anak-anak masih membahasnya. Conrad Bali memang sangat berkesan.

Little Miss Pangsit

Little Miss Pangsit

Saat cuaca tidak menentu, anak-anak cenderung mudah sakit. Salah satu comfort food yang bisa dibuat untuk si kecil adalah Mie Pangsit Rebus yang disajikan dengan sayuran, telur ceplok, dan yamien manis.

Mengancingkan Ekor Burung Merak

Mengancingkan Ekor Burung Merak

Salah satu tahapan melatih kemandirian yang ingin saya ajarkan kepada Wafa adalah mengancingkan pakaian sendiri. Saya membuat media burung merak yang terbuat dari kain flanel.

Wisata Lengkap di Gembira Loka

Wisata Lengkap di Gembira Loka

Setelah sekian tahun lamanya tidak mengunjungi Gembira Loka, akhirnya minggu lalu saya dan keluarga berkesempatan mengunjungi kebun binatang yang berlokasi di Yogyakarta ini. Telah banyak yang berubah dari kebun binatang tua tersebut.

Azani 2nd Birthday

Azani 2nd Birthday

Dua tahun sudah usia Azani! Sama seperti tahun lalu supaya ada kenangan buat Azani, saya dan suami ingin momen spesial bertambahnya usia Azani dirayakan sederhana dan hanya bertiga saja.

Latihan Memanjat

Latihan Memanjat

Panjat dinding bisa membuat stamina tubuh menjadi lebih baik, melatih kedisiplinan karena saat memanjat konsentrasi harus maksimal dan fokus. Dengan memanjat, anak-anak yang biasanya ribut, menjadi tenang karena mereka harus berkonsentrasi penuh.